APPRECIATION BY THE MINISTRY OF EDUCATION AND CULTURE FOR ART ACHIEVEMENTS IN INTERNATIONAL FORUM 2017.

Jakarta – Direktorat Kesenian, Direktorat Jenderal Kebudayaan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI, menyelenggarakan acara “Apresiasi Kemendikbud Bagi Prestasi Seni di Forum Internasional”, pada hari Senin, tanggal 4 Desember 2017 di Gedung Kesenian Jakarta. Pada acara ini ditampilkan seni tari dan paduan suara yang sudah berprestasi dan mendapatkan penghargaan di forum internasional. Acara ini dihadiri oleh…